
Mari kita jadikan momentum HUT RI ini sebagai pemacu semangat untuk terus berkarya dan berinovasi. Kami berharap, di masa yang akan datang, Desa Wonorejokulon semakin maju, masyarakatnya semakin sejahtera, dan Indonesia semakin jaya. Dirgahayu Republik..